PORTAL PEMBATAS DIPASANG DIJEMBATAN AJI BATARA AGUNG DEWA SAKTI

Anggana — Camat Anggana, Rendra Abadi, melakukan peninjauan langsung terhadap proses pemasangan portal pembatas tinggi kendaraan di Jembatan Aji Batara Agung Dewa Sakti, Desa Kutai Lama, pada Sabtu, 1 November…

TRADISI NGULUR NAGA DAN BELIMBUR DI KUTAI LAMA BERLANGSUNG MERIAH, RIBUAN WARGA PADATI DERMAGA KUTAI LAMA

Kutai Lama, Anggana – Tradisi Ngulur Naga dan Belimbur kembali digelar dengan penuh kemeriahan di Desa Kutai Lama, Kecamatan Anggana, pada Minggu (28/9/2025). Ribuan masyarakat dari berbagai daerah memadati tepian…

SULTAN KUTAI KARTANEGARA MELAKUKAN BESAWAI DI DESA KUTAI LAMA

Anggana, 6 September 2025 – Camat Anggana Rendra Abadi bersama jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) turut serta menyambut dan mendampingi Yang Mulia Sultan Kutai Kartanegara Ing Martadipura XXI, Aji…

VERIFIKASI APBDES DESA KUTAI LAMA 2025, PERKUAT PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA

Kutai Lama,15 Agustus 2025 – Pemerintah Kecamatan Anggana bersama tim verifikasi melakukan kegiatan verifikasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) Desa Kutai Lama Tahun 2025. Kegiatan ini berlangsung di ruang…

SINERGI PEMERINTAH DAN MASYARAKAT: SEMARAK MERAH PUTIH DI KUTAI LAMA WARNAI PROGRAM 10 JUTA BENDERA

Kutai Lama, 13 Agustus 2025 – Dermaga Desa Kutai Lama, Kecamatan Anggana, dipenuhi lautan bendera merah putih yang berkibar dengan semarak. Ratusan masyarakat dari berbagai kalangan berkumpul untuk menyambut kedatangan…

PETARUNG KENCANA BERLANJUT KE DESA KUTAI LAMA : LAYANAN ADMINISTRASI GRATIS UNTUK MASYARAKAT PESISIR

Desa Kutai Lama, 13 Agustus 2025 — Pemerintah Kecamatan Anggana bersama Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kabupaten Kutai Kartanegara, Polsek Anggana, UPTD Puskesmas Sungai Mariam, dan didukung penuh oleh…

PROGRAM PENGEMBANGAN MASYARAKAT PHSS 2024: KECAMATAN ANGGANA DUKUNG UPAYA PENCEGAHAN DAN PENANGANAN STUNTING

Desa Kutai Lama, 30 Juli 2025 — Dalam upaya mendukung peningkatan kualitas kesehatan masyarakat, khususnya dalam hal pencegahan dan penanganan stunting, telah dilaksanakan kegiatan sosialisasi dan edukasi yang merupakan bagian…

PELATIHAN KELEMBAGAAN DESA KUTAI LAMA TAHUN 2025: WUJUDKAN TATA KELOLA PEMERINTAHAN DESA YANG KUAT DAN KOLABORATIF

Kutai Lama, 4 Juli 2025 — Pemerintah Desa Kutai Lama, Kecamatan Anggana, Kabupaten Kutai Kartanegara, menggelar Pelatihan Kelembagaan bagi perangkat desa dan lembaga desa lainnya seperti BPD, LPM, PKK, Karang…

PEMERINTAH DESA KUTAI LAMA SELENGGARAKAN PELATIHAN PKK RT MELALUI PROGRAM BKKD TAHUN 2025

Kutai Lama, 30 Juni 2025 — Pemerintah Desa Kutai Lama melaksanakan kegiatan pelatihan bagi Kelompok PKK Tingkat RT, sebagai bagian dari program pemberdayaan masyarakat dan peningkatan kapasitas kader PKK. Kegiatan…

DESA KUTAI LAMA GELAR MUSYAWARAH PEMBENTUKAN KOPERASI MERAH PUTIH

Desa Kutai Lama, 26 Mei 2025 – menggelar Musyawarah Desa Khusus dalam rangka pembentukan Koperasi Merah Putih. Acara yang dilaksanakan pada tahun 2025 ini dihadiri oleh berbagai unsur penting masyarakat,…